Game Mobile Legends Bang Bang merupakan salah satu game yang cukup banyak melakukan kolaborasi unik untuk para fansnya, seperti Neymar Jr, King of Fighters, Transformers, Star Wars, dan masih banyak lagi. Setelah diisukan bakal kolab dengan Jujutsu Kaisen, beredar juga rumor bahwa game ini akan berkolaborasi dengan salah satu grup wanita besutan SM Entertainment, yaitu Aespa. Penasaran? Yuk kita ulik bersama!
Baca Juga :
Jual Saldo Paypal
Jual Beli Saldo Paypal
Saldo Paypal Terpercaya
Kilas Info Kolaborasi Mobile Legends x Aespa
Rumor ini didapat dari salah satu leaker bernama txtmlbb. Melalui cuitannya di Twitter, ia menampilkan beberapa screenshot kolaborasi Mobile Legends Aespa yang bisa kalian lihat di bawah ini:
Sebelum rumor ini muncul, ternyata Moonton pernah mengadakan survey mengenai kolaborasi MLBB x Aespa ini. Jika dilihat kembali, txtmlbb mengungkap kemungkinan hero yang akan mendapat skin idol Aespa tersebut adalah Hanabi, Lesley, Guinevere, dan juga Selena.
Adanya bocoran ini membuat banyak pemain Mobile Legends memberikan komentar beragam terkait MLBB Aespa. Beberapa di antara mereka ada yang setuju, namun ada juga yang kurang setuju akan kolaborasinya. Berikut komentar mereka di bawah ini:
“Selena sama guinnn skinnya selalu cantik2 bgttt!” – @kensxo
“Guin jadi karina? GUIN JADI KARINA?? GUIN? JADI? KARINA????” – @thisssakura
“Kalo beneran jg, ga mungkin jadi tahun ini gk sih? Apa mungkin?” – @jwonuvvu
“Agak jomplang ya rolenya.” – @cream_beast_
Nah, itulah dia berita mengenai kolaborasi Mobile Legends x Aespa. Perlu diingat ini masihlah rumor dan belum ada konfirmasi apapun dari Moonton.
Baca juga :
Jasa Pbn Premium
Jasa Pbn Berkualitas
Jasa Pbn
Mantan Coach RRQ Hoshi Berhenti dari Esports Mobile Legends
Masih berhubungan dengan Mobile Legends, ada kabar buruk buat kalian yang mengikuti Esports game Mobile Legends. Baru-baru ini diketahui mantan Coach RRQ Hoshi berhenti dari dunia Esports Mobile Legends.